Uncategorized

Tingkatkan SES Siswa, 11 SD dan MI di Kudus Ikuti Binaan MITRA Djarum Foundation

KUDUS, ZONANEWS.ID – Sebanyak 11 Sekolah Dasar (SD) dan Madrasah Ibtidaiyah (MI) di Kabupaten Kudus, mengikuti pelatihan peningkatan social and emotional education (SES) atau kecakapan sosial dan emosional yang digagas oleh kelompok MITRA (Mendidik Insan Berkarakter Mulia). Ada sebanyak 11 Kepala Sekolah dan 226 Guru yang akan mengikuti pelatihan tahap kedua ini, dengan bimbingan dari guru inti MITRA binaan dari Djarum Foundation. Program pelatihan akan berjalan selama satu tahun dimulai dari Agustus 2023 – Juli 2024. Pembukaan pelatihan kecakapan sosial dan emosional bagi 11 SD dan MI pun telah terlaksana,

Uncategorized

Masyarakat Berpenghasilan Rendah Juga Bisa Ajukan KPR dan Rehab Rumah Lewat PT SMF (Persero)

KUDUS, ZONANEWS.ID – Pengajuan Kredit Pemilikan Rumah (KPR) ternyata tidak hanya bagi masyarakat kalangan menengah ke atas dan berpenghasilan tinggi saja. Bagi masyarakat yang berpenghasilan rendah, juga bisa mengajukan KPR bahkan rehab rumah. Pengajuan itu dapat melalui PT. Sarana Multigriya Finansial (Persero), salah satu lembaga BUMN di bawah Kementerian Keuangan yang memberikan fasilitas peminjaman kepada masyarakat yang layak. Hal ini diketahui dalam sosialisasi yang diadakan oleh PT SMF (Persero) bersama Komisi XI DPR RI, H Musthofa. Sosialisasi yang diikuti 400 lebih warga Garung Lor itu untuk memberikan pemahaman pada masyarakat

Uncategorized

Banyak Komplain, Dinas PUPR Kudus Minta Galian Tanah di Jalan Sunan Muria Kembali Diuruk

KUDUS, ZONANEWS.ID – Beberapa titik galian tanah di bahu jalan sepanjang Jalan Sunan Muria turut Desa Glantengan, Kecamatan Kota, Kabupaten Kudus, dinilai mengganggu ketertiban pengguna jalan di wilayah sekitar. Proyek galian tanah tersebut bahkan sempat menyebabkan kemacetan oleh para kendaraan yang melintas, hingga di perempatan Hotel Proliman. Sehingga, banyak aduan dan keluhan dari para pengguna jalan. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Kudus, Arief Budi Siswanto, yang meninjau lokasi galian menyebut  proyek itu merupakan milik Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Muria Kudus. Arief mengaku tidak mengetahui

Uncategorized

Serius Tangani Stunting, Dinas Kesehatan Kudus Jalin Sinergi Berbagai OPD dalam Intervensi Sensitif

KUDUS, ZONANEWS.ID – Dinas Kesehatan Kabupaten (DKK) Kudus serius dalam menangani kasus stunting yang saat ini masih menjadi perhatian pemerintah, dalam hal ini adalah Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI. Penanganan stunting di Kabupaten Kudus sendiri telah dilakukan dengan berbagai upaya, dengan mengutamakan kegiatan yang sifatnya peventif promotif, mulai dari hulu hingga hilir. Kabid Kesehatan Masyarakat DKK Kudus, Nuryanto mengatakan, kasus stunting masih banyak disebabkan oleh permasalahan klasik dalam masyarakat, utamanya pada pola asuh. Oleh sebab itu, pihaknya menekankan bahwa perlunya sinergi yang kuat oleh setiap pihak, untuk menangani kasus stunting secara

Kesehatan, Uncategorized

Seluruh Gedung di RS Mardi Rahayu Kudus Sudah Bersertifikat SLF

KUDUS, ZONANEWS.ID – Seluruh gedung di Rumah Sakit (RS) Mardi Rahayu, Kabupaten Kudus sudah mendapatkan Sertifikat Laik Fungsi (SLF). Total ada 16 gedung di rumah sakit setempat yang bergelar SLF. SLF merupakan sertifikat yang diterbitkan oleh Pemerintah untuk bangunan gedung yang telah selesai dibangun sesuai Izin Mendirikan Bangunan (IMB) dan telah memenuhi persyaratan kelaikan teknis. Yaitu, kesesuaian fungsi dan pemenuhan persyaratan untuk tata bangunan, keselamatan, kesehatan, kenyamanan, serta kemudahan bangunan gedung. Setiap bangunan gedung wajib memiliki SLF untuk memastikan keandalan dan keamanannya. SLF RS Mardi Rahayu didapatkan secara bertahap, yaitu

Uncategorized

39 Personel Polres Kudus Dapat Kenaikan Pangkat

KUDUS, ZONANEWS.ID – Ada yang berbeda dari korp raport kenaikan pangkat di Polres Kudus, Polda Jateng. Personel Polri yang mendapat kenaikan pangkat di moment Hari Bhayangkara itu, tidak mendapat penyematan tanda pangkat baru dari Kapolres, melainkan dari para istrinya. Sedikitnya ada 39 insan Bhayangkara Polres Kudus yang mendapatkan kenaikan pangkat terhitung mulai 1 Juli 2023. Dari jumlah tersebut ada 1 Perwira dan 38 Bintara. Kapolres Kudus AKPB Dydit Dwi Susanto langsung memerintahkan kepada para istri dari penerima kenaikan pangkat untuk menyamatkan tanda pangkat pada suaminya. Hal ini tentu membuat ibu-ibu

Uncategorized

Mahasiswa UMKU Sabet Dua Juara Sekaligus pada Olimpiade Sains Nusantara 2023

KUDUS, ZONANEWS.ID – Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Kudus (UMKU) berhasil mengukir prestasi di kancah nasional. Kali ini gelar juara berhasil diraih dalam ajang bergengsi Olimpiade Sains Nusantara (OSN) Tahun 2023. Dia adalah Eka Rizqiana, mahasiswa program studi (prodi) Administrasi Rumah Sakit UMKU. Dalam satu bulan ia berhasil meraih juara 1 nasional Olimpiade Matematika dan juara 2 nasional Olimpiade Fisika. Rizqiana, sapaan akrabnya, menceritakan bagaimana dia bisa berpartisipasi dalam ajang bergengsi di jenjang perguruan tinggi tersebut. Ia mengaku mendapatkan informasi dari instagram. ”Awalnya iseng cari di instagram apakah ada olimpiade online dalam

Uncategorized

Cegah AKI/AKB, Kudus Optimalkan Pemeriksaan ANC Ibu Hamil secara Gratis, Dua Kali USG

KUDUS, ZONANEWS.ID – Upaya penekanan Angka Kematian Ibu (AKI) dan Angka Kematian Bayi (AKB) di Kabupaten Kudus terus digalakkan. Salah satunya, dengan mengoptimalkan pemeriksaan kehamilan atau Atenatal Care (ANC) yang terpadu. Pemeriksaan ANC sendiri dilakukan untuk meningkatkan pertolongan persalinan yang dilakukan oleh tenaga medis terlatih yang disediakan oleh fasilitas kesehatan. Tujuannya, untuk untuk meningkatkan kesehatan fisik dan mental pada ibu hamil secara optimal. Pemeriksaan ANC meliputi penimbangan ibu hamil, ukur lingkar lengan atas, tekanan darah, periksa tinggi rahim, periksa letak dan denyut jantung janin, pemeriksaan status dan imunisasi tetanus, konseling,

Daerah, Jawa Tengah, Kudus, Uncategorized

Ujian Praktek SIM C Zig-zag dan Angka 8 di Kudus Masih Diberlakukan

KUDUS, ZONANEWS.ID – Polres Kudus, Jawa Tengah siap mendukung aturan baru yang telah ditetapkan oleh Polri dalam pembuatan surat izin mengemudi (SIM). Meski demikian, pembuatan SIM C yang ada di Polres Kudus masih mengacu pada Perpolri Nomor 9 Tahun 2012 tentang SIM. Sehingga, ujian praktek pembuatan SIM C di Polres Kudus, masih memberlakukan ujian praktek zig-zag dan angka 8. Hal tersebut diungkapkan langsung oleh Kasat Lantas Polres Kudus, AKP Ivan Prabowo. “Pembuatan SIM, kita sesuai aturan yang berlaku,” ujar AKP Ivan saat ditelepon zonanews.id, Senin, 3 Juli 2023. Lebih lanjut,

Uncategorized

Samsat Kudus Catat Hasil Pajak Semester Pertama 2023 Capai Rp 86,2 Miliar

KUDUS, ZONANEWS.ID – Samsat Kabupaten Kudus mencatat hasil pajak kendaraan bermotor (PKB) pada semester pertama atau hingga akhir bulan Juni 2023 telah tercapai Rp 86,2 miliar. Di mana tahun 2023 ini, PKB Samsat Kudus ditargetkan sebesar Rp 185,77 miliar. Kasi PKB UPPD Samsat Kudus, Sukatmo menjelaskan, sejauh ini Samsat Kudus sudah meraih pendapatan asli daerah (PAD) sebesar Rp 131,020 miliar atau sekitar 43,16 persen dari target. Sementara untuk target PKB tahun 2023 ini sebesar Rp 185,775 miliar dan sudah tercapai Rp 86,216 miliar atau sekitar 46,41 persen. “Target PAD tahun

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.