Hukum, Kudus

Ahli Waris KH Chalimi Kudus Laporkan 8 Akun Media Sosial Atas Dugaan Pelanggaran UU ITE

KUDUS, ZONANEWS.ID — Ahli waris KH Chalimi melaporkan 8 akun media sosial yang diduga melakukan pelanggaran Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE) ke Polres Kudus pada Selasa, 26 November 2024. Dugaan pelanggaran UU ITE itu berkaitan dengan Yayasan Al Chalimi yang menaungi Pondok Pesantren Al-Chalimi beralamat di Desa Bulung Cangkring, Kecamatan Jekulo, Kabupaten Kudus. Kuasa Hukum Pelapor, Solikhin mengungkapkan, 8 akun media sosial yang dilaporkan ke Polres Kudus terdiri atas akun TikTok @gusjigang2112, akun Instagram @lampu_akrilik_Kudus atau akun Facebook Dayat Cha Bulung. Kemudian akun TikTok @zaenalar5256, TikTok @machdafbabyandkids, TikTok

Hukum, Kudus

Wali Santri Desak Polres Kudus, Segera Tahan Empat Tersangka Kasus Eksploitasi Anak Ponpes Al Chalimi

KUDUS, ZONANEWS.ID – Wali santri mendesak Polres Kudus untuk segara melakukan penahanan kepada mantan ketua pengurus yayasan serta tiga ustaz, atas kasus ekploitasi anak yang terjadi di Pondok Pesantren (Ponpes) Al Chalimi. Desakan ini muncul usai empat orang tersebut ditetapkan sebagai tersangka oleh Polres Kudus, sebagai mana yang tertera pada surat pemebritahuan bernomor: B/76.a/XI/RES.1.24/2024/Reskrim pada tanggal 11 November 2024. Satu tersangka di antaranya adalah mantan ketua pengurus Yayasan Al Chalimi atau saat ini Pengasuh Ponpes Alfattah Raudlatul Quran, AH. Sedangkan tiga lainnya, ustaz di Ponpes Alfattah Raudlatul Quran yakni KMT,

Hukum, Kudus

Dituding Melakukan Penganiayaan, Superiyanto Laporkan Balik Pelapor dan Pemilik Akun Tiktok di Kudus

KUDUS, ZONANEWS.ID – Anggota DPRD Kabupaten Kudus, Superiyanto melaporkan balik Ngateno alias Ngatengguk (64) yang sebelumnya telah melaporkan dirinya atas dugaan tindak kekerasan atau penganiayaan. Permasalahan tersebut mencuat setelah adanya pertemuan antara Superiyanto dan Ngateno pada Minggu, 17 November 2024 sekira pukul 17.00 WIB, di Dukuh Ngelo, Desa Karangrowo, Kecamatan Undaan, Kudus. Ngateno mengeluarkan pernyataan bahwa pada saat pertemuan itu, dirinya telah dianiaya oleh Superiyanto. Setelah itu terdapat beberapa pihak yang mengunggah kabar peristiwa yang belum tentu kebenarannya tersebut melalui akun Tiktok, yang satu diantaranya adalah akun dengan nama @mrutjup

Hukum, Kudus

Bea Cukai Kudus Musnahkan Jutaan Rokok Ilegal hingga Minuman Etil Alkohol Senilai Rp 7,72 Miliar

KUDUS, ZONANEWS.ID – Bea Cukai Kudus kembali melakukan pemusnahan terhadap barang kena cukai senilai Rp 7,72 miliar. Pemusnahan dilakukan secara simbolis di halaman kantor setempat pada Kamis, 21 November 2024. Kepala Kantor Bea Cukai Kudus, Lenni Ika Wahyudiasti menghitung, BKC yang dimusnahkan pada kali, meliputi 6,09 juta batang rokok ilegal jenis sigaret kretek mesin (SKM), sigaret kretek tangan (SKT) dan sigaret putih mesin (SPM). Kemudian, 341 ribu gram tembakau iris (TIS), 8 roll kertas rokok, 5 buah alat pemanas, 6 karton filter rokok, dan 96 liter minuman mengandung etil alkohol

Hukum, Kudus

Kejaksaan Masih Butuh Waktu Umumkan Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Proyek Tanah Uruk SIHT Kudus

KUDUS, ZONANEWS.ID — Kejaksaan Negeri (Kejari) Kudus masih membutuhkan waktu untuk mengumumkan siapa yang menjadi tersangka terkait kasus dugaan tindak pidana korupsi pekerjaan tanah uruk di Sentra Hasil Industri Tembakau (SIHT) yang berlokasi di Desa Klaling, Kecamatan Jekulo, Kabupaten Kudus. Pekerjaan tanah uruk itu senilai Rp 9,16 miliar yang bersumber dari Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT) Kabupaten Kudus tahun anggaran 2024. Kepala Kejari Kudus, Henriyadi W Putro melalui Kepala Seksi (Kasi) Pidana Khusus (Pidsus), Dwi Kurnianto mengatakan, sampai saat ini Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) belum melakukan

Hukum, Kudus

LPSK Turun Tangan, Desak Keadilan untuk Korban Kekerasan Seksual Oknum Kepala Desa di Kudus

KUDUS, ZONANEWS.ID – Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) proaktif menjangkau permohonan perlindungan untuk korban kasus dugaan kekerasan seksual yang melibatkan seorang kepala desa di Kudus. Kasus dugaan kekerasan seksual oleh oknum kepala desa ini mencuat setelah laporan diterima oleh Jaringan Perlindungan Perempuan dan Anak (JPPA) Kabupaten Kudus pada Mei 2024, dan telah dilaporkan ke Polres Kudus. Wakil Ketua LPSK Wawan Fahrudin menyatakan, LPSK tengah melakukan investigasi menyeluruh. Meskipun korban belum resmi mendapat status terlindung, LPSK proaktif turun langsung ke Kudus, Rabu (23/10/2024). Wawan beserta tim menemui Kapolres Kudus, AKBP

Hukum, Kudus

Puluhan Penjudi Berhasil Diamankan Polres Kudus Selama Tahun 2024

KUDUS, ZONANEWS.ID — Polres Kudus Polda Jateng berhasil mengamankan puluhan penjudi selama tahun 2024. Adapun mereka yang diamankan merupakan hasil dari 9 kasus yang berhasil diungkap Polres Kudus tahun ini. Dua diantaranya dijelaskan Polres Kudus dalam konferensi pers di Mapolres Kudus beberapa waktu lalu. Pertama terkait judi togel, dan kedua terkait judi dadu. Kapolres Kudus, AKBP Ronni Bonic menyampaikan, Satreskrim Polres Kudus berhasil mengungkap kasus judi togel pada 3 Oktober 2024. Saat itu sekitar pukul 20.00 WIB, anggota mendapat informasi dari masyarakat adanya kegiatan perjudian di Desa Jati Wetan, Kecamatan

Hukum, Kudus

19 Perkara Tindak Pidana Narkotika Telah Ditangani Kejaksaan Negeri Kudus Selama Tahun 2024

KUDUS, ZONANEWS.ID — Seksi Pidana Umum (Pidum) Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Kudus telah menangani 19 perkara tindak pidana narkotika selama tahun 2024, terhitung dari Januari hingga akhir Oktober 2024. Kepala Kejari Kudus, Henriyadi W Putro melalui Kasi Pidum, Tegar Mawang Dhita mengatakan dari 19 perkara yang dilimpahkan Polres Kudus ke Kejari Kudus itu, 16 di antaranya telah dilimpahkan ke Pengadilan Negeri (PN) Kudus dan sudah dieksekusi. Tegar melanjutkan, belasan perkara itu pun telah diterbutkan Surat Pemberitahuan Dimulainya Penyidikan (SPDP) dan dilanjutkan tahap 2. “Sejauh ini, 16 perkara sudah eksekusi dan

Hukum, Kudus

Polres Kudus Berhasil Amankan Pelaku Penggelapan Mobil dan Motor yang Rugikan Korban Rp 120 Juta

KUDUS, ZONANEWS.ID — Polres Kudus Polda Jateng berhasil mengamankan pelaku penggelapan mobil dan motor yang merugikan korbannya kurang lebih senilai Rp 120 juta. Wakapolres Kudus, Kompol Satya Adi Nugraha menyampaikan, peristiwa tersebut terjadi pada Sepetember 2022 bertempat di Dani Catering yang beralamat di Desa Jepangpakis, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus. Saat itu, korban berinisial TS melaporkan hilangnya 1 unit mobil pick-up box warna hitam dan 1 unit motor Honda Beat warna biru tahun 2019 miliknya. Diduga, mobil dan motor tersebut dibawa kabur oleh orang kepercayaan pelapor sekaligus pekerja lepas di Dani

Hukum, Kudus

Polisi Ungkap Kronologi hingga Alasan Lengkap Ayah Tega Hilangkan Nyawa Anaknya di Kudus

KUDUS, ZONANEWS.ID — Polres Kudus menjelaskan kronologi hingga alasan lengkap seorang ayah berinisial S (65) warga Desa Dersalam, Kecamatan Bae, Kabupaten Kudus tega menghilangkan nyawa anaknya berinisial BH (38) pada Selasa, 15 Oktober 2024 lalu. Dalam konferensi pers di Mapolres Kudus pada Jumat, 15 Oktober 2024, Kapolres Kudus AKBP Ronni Bonic didampingi Wakapolres Kudus Kompol Satya Adi Nugraha dan Kasatreskrim Polres Kudus AKP Danail Arifin menyampaikan bahwa kasus tersebut terjadi sekitar pukul 23.00 WIB di rumah tersangka S. Hari itu, korban bersama istrinya datang ke rumah pelaku sekitar pukul 20.00

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.